Skip to main content

Posts

Showing posts from December, 2016

Kegiatan Tsunami 2016

Jelang 26 desember 2016 memperingati 12 tahun tsunami di banda aceh, ada beberapa kegiatan yang dapat diikuti oleh masyarakat umum. Silakan cek kegiatan dan tempat/lokasinya Peringatan 12 tahun bencana Tsunami di Aceh kali ini akan dipusatkan di Masjid Baiturrahim Ulee Lheue, Kecamatan Meuraxa Kota Banda Aceh pada hari Senin, 26 Des ember 2016 bertema “Majukan Negeri Bangun Budaya Siaga Bencana Masyarakat” atau “Promote the Country and Raise Community’s Disaster Preparedness”. Melalui tema tersebut diharapkan kepada seluruh masyarakat dan Pemerintah Aceh untuk terus melahirkan perilaku kreatif, inovatif dan amanah serta semangat untuk terus membangun Aceh lebih baik dalam berbagai lini sektor pembangunan, sekaligus membangun kesadaran masyarakat menuju budaya siaga bencana. Beberapa kegiatan utama dalam rangka Peringatan 12 Tahun Tsunami di Aceh meliputi: a. Zikir, Doa dan Santunan Anak Yatim yang akan dipimpin oleh Ust. Tgk. Jamhuri Ramli SQ pada hari Minggu, 25 Desember puk